Skip to content

Jasa Produksi Kaos Pemilu

Kaos partai (kaos pemilu) menjadi sarana kampanye yang umum digunakan saat adanya pemilu, baik itu tingkat daerah (pilkada) atau tingkat negara (pilpres) seperti yang tak lama lagi akan dilaksanakan di tahun 2019.

Kampanye lewat kaos seperti ini cukup efektif mengundang massa yang akhirnya bersimpati dan mau memilih tokoh yang gambarnya tercetak di kaos pilkada. Oleh karena itu, hampir seluruh kandidat paslon yang mencalonkan diri selalu memesan kaos pilkada murah pada masa-masa kampanye.

Selain itu, sifat kaos sebagai barang umum yang selalu bisa terpakai di segala kalangan masyarakat menjadikan kaos sebagai media promisi yang selalu efektif dikarenakan pendistribusiannya yang cenderung lebih mudah.

Di setiap kampanye pemilu, tentu ada pengalokasian budget kampanye, karena itu hal utama yang menjadi bahan pertimbangan tim kampanye saat memilih produsen kaos kampanye adalah harga. Tapi tentu harga tersebut dibandingkan dengan faktor lainya seperti kualitas jahitan dan bahan.

Setiap kaos pilkada yang ditawarkan oleh banyak perusahaan konveksi pasti dipromosikan sebagai yang terbaik dari segi harga dan kualitas. Berikut hal hal yang menjadi pertimbangan saat anda memilih kaos kampanye pemilu:

  • Harga

Setiap konsumen pasti menginginkan produk kaos dengan harga murah, tetapi kualitasnya tidak murahan. Hal seperti itu juga yang seharusnya Anda lakukan saat memilih kaos pilkada. Tidak ada salahnya Anda memesan kaos pilkada dengan harga yang lebih terjangkau, asalkan kualitasnya juga tidak mengecewakan. Itulah kriteria terbaik dari kaos pilkada murah.

  • Kualitas Jahitan

Tidak sedikit kaos pilkada yang dibuat dengan cara asal-asalan. Akibatnya, jahitan pada kaos mudah terlepas dan terurai, sehingga tidak tahan lama. Apalagi saat dicuci, jahitan yang murahan pasti tidak akan bertahan lama. Pilihlah kaos pilkada dengan jahitan yang kuat serta rapi. Dilihat dari segi estetika atau keindahan serta kualitasnya tidak akan mengecewakan.

  • Kualitas Bahan

Kain yang dijadikan bahan dasar pembuatan kaos haruslah cukup bagus kualitasnya, tidak terlalu tebal juga tidak terlalu tipis. Selain itu, bahan kainnya dapat menyerap keringat, dan tidak kasar. Dengan begitu, siapa pun yang memakainya akan selalu merasa nyaman.

PT Bandung Indo Garmen melayani jasa produksi kaos kampanye pemilu dan telah dipercaya oleh banyak tim kampanye besar untuk memproduksi berbagai macam kebutuhan media kampanye meraka.

HUBUNGI KAMI UNTUK MENDAPATKAN PENAWARAN TERBAIK KAMI

Alamat Pabrik & Kantor

Jl. Gagak 143b, Coblong, Sadang Serang, Kota Bandung,
Jawa Barat 40133

Telepon / WA / SMS

0821 1506 3536 (Mela)
0878 2363 4355 (Anggi)

E-Mail

terminalkaos@gmail.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *